Blognya si Ambu

Thursday, March 22, 2007

Hari Air Sedunia

21 Maret adalah Hari Hutan Sedunia

22 Maret adalah Hari Air Sedunia

23 Maret adalah Hari Meteorologi Sedunia

Ketiganya berkaitan. Tetapi hanya 22 Maret yang 'agak' digembar-gemborkan di Indonesia. Hari Hutan tidak pernah dibahas.

Mengapa? Karena orang Indonesia malu punya hutan yang semakin musnah dengan cepat? Karena orang Indonesia malu hutannya menjadi sumber asap di musim kering dan menjadi sumber banjir di musim hujan?

Ini sebenernya ada artikelnya di Kompas 21 Maret 2007, tapi Ambu cari di Kompas Online, ga ketemu..

*****

Lewis Hamilton, nama baru dalam dunia F1. Tapi sopan dan rendah hati. Meski rasa percaya dirinya besar.

Photo Sharing and Video Hosting at Photobucket

Waktu kecil:

Photo Sharing and Video Hosting at Photobucket

Buat Miyu, ada fotonya dengan pose yang sama dengan Abang. Tapi, dia ga liat-liat kaya Abang..

Photo Sharing and Video Hosting at Photobucket

Wekekek..

*****

Hari ini PERSIB main vs PSS di Stadion Siliwangi. Dan ditayangkan oleh Antv. Tapi biasanya kalau Ambu nonton, suka kalah, jadi Ambu lebih baik nulis/ngetik fanfic aja, dan baca hasilnya nanti ^_^

Sumber berita:
Persib Blog - suka ada LIVE SCORE-nya. Rame banget!
Untuk SMS berlangganan ketik REG(spasi)PR(spasi)PERSIB kirim ke 3845
Berhenti berlangganan ketik UNREG(spasi)PR(spasi)PERSIB kirim ke 3845
Untuk SMS permintaan ketik PR(spasi)PERSIB kirim ke 3845

Untuk yang mau ngeluarin unek-unek di Halo-Halo Bandung di koran Pikiran Rakyat, kirim SMS HHB(spasi)Komentar Anda(spasi)Nama kirim ke 4050 khusus untuk Telkomsel

Er, kalo ga salah di Galamedia, Tribun Jabar, dan koran-koran lain juga ada tapi ga kecatet nomer untuk mengirimnya ^_^

EDIT TO ADD: PERSIB menaaaaaaaaaaaaaang 2-1. Duh, sampai copot jantungku waktu PERSIB kalah duluan 0-1...

0 Comments:

Post a Comment

<< Home